Cara Agar Virtual Background Zoom Bergerak
Virtual Background Zoom Bergerak adalah kumpulan video-video yang cocok digunakan sebagai gambar latar dibelakang kita ketika menggunakan aplikasi zoom. Bagaimana cara mengganti gambar tersebut dengan gambar bergerak atau video ?, mari kita simak langkah berikut. Masuk ke software Zoom Client…